Cara Memasang Favicon Di Wordpess

Cara Memasang Favicon Di Wordpess


Cara Memasang Favicon Di Wordpess Artikel saya kali ini berbagi tips wordpress Yaitu Cara Memasang Favicon Di Wordpess sebenarnya cara ini cukup mudah hanya menggunakan plugin all one favicon.
all one favicon adalah sebuah plugins hanya menerima gambar yang formatnya gif,png,dan ico.Jadi lebih jelasnya favicon yang sobat pasang di wordpress formatnya harus gif,png,dan ico.
Tapi sebelum sobat mengikuti langkah-langkah di bawah ini sobat harus persiapkan gambar untuk favicon wordpress jika sobat sudah punya gambarnya langsung saja ikuti langkah-langkah di bawah ini:

1.Pada dashboard blog sobat klik menu Plugins » Add New.
2.2.Di Jendela add new sobat ketikan all one favicon lalu sobat klik tombol search plugins seperti gambar di bawah ini:
3.Pada halaman hasil search plugins,klik install now.
4.setelah sobat klik install now sobat akan di suruh memilih seperti gambar di bawah ini:

5.Sobat klik saja activate plugin,tunggu sebentar sampai proses instalasi selesai.
6.sekarang klik setting -->klik all in one favicon
7.Silahkan sobat upload gambar sobat yang sesuai dengan format di atas -->kemudian klik save changes





2 comments:

SILAHKAN BER KOMENTAR DENGAN PINTAR DAN BIJAK

Di larang meninggalkan link aktif
Di larang berkomentar yang berbau sara,,penghinaan dan penipuan
Semua komentar tidak langsung muncul,Komentar yang anda buat akan di baca oleh admin terlebih dahulu.


Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top